Friday, May 15, 2009

KEBUTUHAN SARANA DAN PRASARANA BIMBINGAN KONSELING



KEBUTUHAN SARANA DAN PRASARANA BIMBINGAN KONSELING

A. RUANG BK
1. Papan bertuliskan Ayat-ayat Kitab Suci dalam Bahasa Inggris
 Tulisan Ayat-ayat Kitap Suci mencerminkan ciri khas sebagai sekolah Katholik
 Tulisan-tulisan inipun dapat menambah kecintaan pada mata pelajaran Bahasa Inggris
 Tulisan-tulisan ini memotivasi siswa/guru atau orang tua siswa yang membacanya untuk lebih bersemangat dalam melayani, bekerja dan belajar

2. Papan Pengumuman Bimbingan Konseling
 Papan Bimbingan Konseling dapat berisi :
 Jadwal program penyuluhan Bimbingan Konseling
 Tata Tertib Sekolah
 Jadwal pemanggilan orang tua
 Berita-berita prestasi siswa dalam belajar maupun olahraga
 Dsb
 Papan Bimbingan Konseling dapat diletakan di ruangan konseling/R. Tamu BK

3. Papan Mading Bimbingan Konseling
 Berisi :
 karya-karya siswa dalam Bimbingan konseling
 Puisi Kepribadian
 Karikatur kepribadian
 Mading Narkoba
 Kiat-kiat sukses, Kata-kata Bijak
 Papan Mading konseling diletakan di luar depan Ruang Bimbingan Konseling menggunakan kotak berkaca dan dilapisi karpet hijau.

4. Papan tulisan 8 Perkembangan SMP, Papan Mekanisme kerja Bimbingan Konseling

5. Pembuatan Kartu Pribadi Siswa (Wajib)
(Jika ada Komputer, dapat didesain dengan computer untuk setiap siswa. Bila belum ada computer dapat mencetak kemudian diisi oleh guru BK)

6. Ruang Tenang
 Ruang tenang dimaksudkan untuk membantu siswa dapat menyendiri, meluapkan seluruh perasaan, kekesalan atau permasalahan. Setelah siswa lebih tenang siswa diajak untuk konseling untuk menyelesaikan permasalahannya
 Ruang tenang diusahakan kedap suara, namun dapan dilihat oleh Guru BK dengan menggunakan jendela kecil atau kaca transparan yang tidak bisa dilihat oleh siswa
 Didalam ruang tenang dapat disediakan Boneka, kertas putih agar siswa mencurahkan isi hatinya

7. Rak Buku BK (dapat dibaca di Ruang BK)
 Berisi :
 Buku-buku Psikologi
 Buku-buku pengembangan diri
 Koran Bimbingan Konseling
 Kiat-kiat sukses BK
 Brosur BK ex. Narkoba, konsep diri

8. Lemari untuk menyimpan Arsip BK + kunci
9. Vas Bunga Besar ukuran diameter 10 cm untuk memperindah ruangan BK
10. Satu set kursi tamu + taplak meja + bunga meja
11. Tipe Recorder + kaset-kaset instrument
12. Meja Guru BK + taplak
13. Satu set computer dan printer untuk pengerjaan administrasi BK

B. ATK dan KEBERSIHAN
1. Pensil 2 B/BH : 10 buah
2. Kertas 1 rim
3. kalender
4. Buku ukuran folio 3 buah
5. Penyimpan file/folder
6. Sapu
7. bulu ayam
8. tong sampah
9. Spidol


C. MEDIA PEMBELAJARAN
1. OHP bisa menampilkan kreativitas guru serta siswa
2. Laptop + LCD  untuk mempelajaran menggunakan powerpoint
3. VCD + TV
Ada 24 kaset VCD antara lain :
- Kenapa sulit belajar - Sikap Orang tua terhadap prilaku
anak
- Meningkatkan minat baca - problema anak beradaptasi
- takut matematika - Remaja ideal
- Bermain dan belajar - ngelaba
- Remaja peduli AIDS - Waspadai kekerasan
- Memilih teman - memilih teman
- mencari jati diri - aborsi
- Geng dan ngompas - Latah mode
- Penyebab tawuran - Pergeseran nilai-nilai dikalangan
remaja
- bersaing positif - Penanganan tawuran
- Dampak dan Penanggulangan obat terlarang
- Hubungan sek bebas - Fenomena tawuran
- Sikap Guru terhadap perubahan sikap siswa
- Gaya hidup konsumtif

D. PROGRAM PENYULUHAN BK
1. Penyuluhan Seksualitas Pada Remaja
 Sasaran  Siswa Kelas IX
 Nara sumber/praktisi  bekerja sama dengan RS. Santa Maria
 Tujuan  mengenalkan dan memberi pemahaman
akan bahaya seks bebas

2. Penyuluhan Narkoba dan Bahaya AIDS
 Sasaran  Siswa Kelas VIII
 Nara sumber/praktisi  Kepolisian / Badan Hukum yang
menangani narkoba
 Tujuan  mengenalkan dan memberi pemahaman
akan bahaya NARKOBA


3. Penyuluhan Kesehatan / UKS
 Sasaran  Seksi kesehatan kelas, Ketua dan wakil
kelas
 Nara sumber/praktisi  bekerja sama dengan RS. Santa Maria
 Tujuan  mengenalkan dan memberi pemahaman
akan Kesehatan

E. PROGRAM INCIDENTAL/SESUAI KEPERLUAN/INISIATIF SISWA
4. Kunjungan ke Panti Asuhan
5. Kunjungan ke museum (Belajar yang menarik)
6. Kunjungan ke panti jompo
7. Observasi lapangan ex. TPA, Pabrik, SMA
8. Oudbond




Guru Bimbingan Konseling


Free Blogger Templates by Isnaini Dot Com and 2009 Bridal Dresses.